Cari Earphone Terbaik 2022? Ini Merk dan Harga saat ini!

rekomendasi earphone terbaik

Mendengarkan musik menjadi salah satu kegiatan yang sering dilakukan di sela kesibukan yang Anda miliki. Selain menjadi penyemangat dalam beraktivitas, mendengarkan musik juga dapat menghilangkan rasa bosan akibat pekerjaan yang terus menumpuk.

Saat ini mendengarkan musik sudah menjadi hal yang sangat wajar dilakukan. Dimana dengan dukungan berbagai produk earphone terbaik. Anda bisa mendengarkan musik melalui ponsel tanpa mengganggu suasana sekitar Anda.

In-Ear Headphone atau yang lebih dikenal dengan nama Earphone merupakan perangkat yang dapat dihubungkan ke ponsel untuk menghasilkan suara melalui lubang kecil yang bisa disangkutkan pada lubang telinga. Dimana penggunaan earphone akan memastikan jika suara yang dihasilkan akan sampai ke telinga Anda tanpa harus membuat bising suasana yang ada di sekitar Anda.

Bahkan untuk orang yang berada di samping Anda pun tidak bisa mendengarkan suara apa yang sedang Anda dengarkan. Sehingga sangat efektif sekali digunakan untuk mendengarkan lagu dengan ukurannya yang lebih kecil dan praktis dibawa kemana-mana.

Selain dapat digunakan untuk mendengarkan lagu, earphone seringkali digunakan untuk menerima panggilan ataupun melakukan panggilan agar suara yang diterima lebih jelas. Bahkan perangkat ini seringkali menjadi perangkat pendukung yang diberikan saat Anda membeli ponsel baru.

Kini selain digunakan untuk mendengarkan lagu dan menerima panggilan. Berbagai produk earphone dengan brand terkenal pun sudah lebih lengkap ditawarkan dengan berbagai harga yang bervariasi. Mulai dari Sony, Samsung, JBL, Philips dan masih banyak lagi.

Karena banyaknya merk earphone yang ditawarkan dengan keunggulannya masing-masing. Tentu sebagai pengguna sekaligus pembeli Anda akan merasa dibingungkan dengan merk earphone mana yang benar-benar memiliki kualitas terbaik.

Nah, bagi Anda yang saat ini ingin membeli earphone dengan fitur yang lebih lengkap sekaligus kualitas yang lebih bagus. Berikut kami memiliki beberapa rekomendasi produk earphone terbaik yang bisa menjadi referensi bagi Anda dengan keunggulannya masing-masing.

5 Rekomendasi Earphone Terbaik (2022)


Dari sekian banyaknya merk earphone yang ada di pasaran, berikut beberapa rekomendasi earphone yang bisa Anda pilih sebagai produk terbaik dengan kualitas yang sudah terjamin mutunya:

1. Sony MDX XB-50AP Extra Bass In-Ear Headphones

Harga Sony MDX XB-50AP Extra Bass In-Ear Headphones

Harga: Rp 499.000

Spesifikasi Sony MDX XB-50AP Extra Bass In-Ear Headphones

  • Frekuensi 4 – 24.000 Hz
  • Bobot 5 g
  • Panjang Kabel 1,2 m
  • Daya Terpasang 100 mW

Sony MDX XB-50AP Extra Bass merupakan produk earphone produksi Sony yang memiliki hasil suara dengan tingkat bass yang ekstra besar. Dimana saat Anda menggunakannya untuk mendengarkan musik, maka akan berasa seperti berada di club ataupun ruang musik pribadi.

Suara bass yang dalam dan menghentak akan membuat suasana semakin seru tatkala mood Anda sedang bosan ataupun tidak bersemangat untuk melakukan aktivitas kerja.

Earphone yang dipadukan dengan penggunaan magnet Neodimium ini membuat suara bassnya semakin dominan dan sangat bertenaga. Selain itu, earphone ini juga kompatibel dengan berbagai merk smartphone. Jadi, Anda tidak perlu menggunakan smartphone atau ponsel dengan merk yang sama. Karena earphone dapat digunakan untuk semua merk smartphone yang Anda miliki.

Bahkan bukan hanya itu saja, earphone ini mampu menghasilkan rentang frekuensi yang sangat tinggi, yaitu 4 – 24.000 Hz dengan nada mid-high yang sangat keras dan nyaman digunakan dalam waktu yang lama. Selain itu, produk juga dilengkapi dengan silikon untuk memaksimalkan suara yang dihasilkan.

Keunggulan Sony MDX XB-50AP Extra Bass In-Ear Headphones:

  • Mampu menghasilkan rentang frekuensi yang sangat tinggi, yaitu 4 – 24.000 Hz dengan nada mid-high
  • Hasil suara dengan bass tingkat tinggi
  • Nyaman digunakan dengan pelindung silikon yang pas di lubang telinga
  • Dilengkapi dengan penggunaan magnet Neodimium ini membuat suara bassnya semakin dinamis dan bertenaga
  • Dilengkapi dengan silikon untuk memaksimalkan suara yang dihasilkan
  • Kompatibel dengan berbagai merk smartphone

Kekurangan Sony MDX XB-50AP Extra Bass In-Ear Headphones:

  • Harga yang cukup mahal
  • Dentuman bassnya yang keras dengan volume penggunaan lebih dapat menimbulkan rasa panas di telinga untuk penggunaan dalam waktu lama
  • Kabel penghubung pada earphone mudah putus dan terlilit

2. Philips SHE 8500/10 In-Ear Headphone

Harga Philips SHE 850010 In-Ear Headphone

Harga: Rp 235.000

Spesifikasi Philips SHE 8500/10 In-Ear Headphone

  • Frekuensi 8 – 24.500 Hz
  • Bobot 11,5 g
  • Panjang Kabel 1,2 m
  • Daya Terpasang 30 mW

Untuk Anda yang menginginkan produk earphone kualitas terbaik dengan harga yang lebih terjangkau, maka earphone dari Philips SHE 8500/10 In-Ear Headphone ini bisa menjadi pilihan yang sangat tepat. Earphone yang dilengkapi dengan penggunaan magnet Neodimium akan menghasilkan dentuman suara yang lebih jernih dan bersih.

Selain itu, earphone juga dilengkapi dengan penggunaan silikon yang membuat hasil suara terpancar lebih tepat tanpa adanya kebocoran suara dari luar. Sehingga saat digunakan untuk mendengarkan musik, maka suara yang dihasilkan pun akan lebih dinamis tanpa adanya campuran suara dari luar.

Selain memiliki suara bass yang sangat jernih dan bersih, produk ini juga dilengkapi dengan 3 buah pilihan untuk ear plug yang dapat disesuaikan dengan ukuran lubang telinga. Sehingga bagi Anda yang menggunakan earphone ini akan terasa lebih nyaman dengan ukuran ear plug yang lebih pas di lubang telinga. Selain itu, suara yang dihasilkan pun akan lebih jelas tanpa adanya suara yang bocor keluar.

Keunggulan Philips SHE 8500/10 In-Ear Headphone:

  • Mampu menghasilkan suara dengan rentang frekuensi tinggi
  • Dilengkapi dengan 3 buah pilihan untuk ear plug yang dapat disesuaikan dengan ukuran lubang telinga
  • Dilengkapi dengan penggunaan magnet Neodimium ini membuat suara bassnya semakin dinamis dan bertenaga
  • Dilengkapi dengan silikon sehingga suara yang dihasilkan lebih jelas tanpa adanya suara yang bocor keluar
  • Kompatibel dengan berbagai merk smartphone

Kekurangan Philips SHE 8500/10 In-Ear Headphone:

  • Harga yang cukup mahal
  • Kabelnya mudah terlilit dan tersangkut dalam saku ataupun tas
  • Dentuman bassnya yang keras dengan volume penggunaan lebih dapat menimbulkan rasa panas di telinga untuk penggunaan dalam waktu lama

3. Armaggeddon Mark 5

Harga Armaggeddon Mark 5

Harga: Rp 285.000

Spesifikasi Armaggeddon Mark 5

  • Frekuensi 20 – 20.000 Hz
  • Bobot 9,8 g
  • Panjang Kabel 1,2 m
  • Daya Terpasang 19 mW

Untuk Anda yang suka mendengarkan musik dan bermain game dengan suara yang gahar, maka penggunaan earphone produk dari Armaggeddon Mark 5 ini bisa menjadi pilihan yang sangat tepat. Dimana earphone ini dilengkapi dengan teknologi canggih sehingga mampu menghasilkan suara yang lebih gahar dengan paduan bass yang kuat.

Dilengkapi dengan ear plug dengan ukuran yang pas di lubang telinga. Membuat suara tidak mudah bocor sehingga bisa mendapatkan suara yang lebih dinamis dan nyaman untuk pemakaian dalam waktu yang lama.Selain itu, earphone ini juga dilengkapi dengan fitur airline adaptor yang mana berfungsi untuk Anda yang sering bepergian menggunakan pesawat terbang.

Dimana Anda tetap dapat mendengarkan musik di dalam pesawat tanpa menimbulkan gangguan radiasi. Sehingga sangat cocok sekali digunakan untuk Anda yang sering menggunakan pesawat dan merasa bosan saat perjalanan panjang. Selain itu, earphone ini memiliki model kabel yang rata dan pipih sehingga tidak mudah terlilit dan Anda pun lebih mudah mengurainya.

Keunggulan Armaggeddon Mark 5:

  • Mampu menghasilkan suara dengan rentang frekuensi tinggi
  • Dilengkapi ear plug dengan ukuran yang sesuai dengan ukuran lubang telinga
  • Dilengkapi dengan fitur airline adaptor yang mana berfungsi untuk mendengarkan musik di dalam pesawat tanpa menimbulkan gangguan radiasi
  • Kompatibel dengan berbagai merk smartphone
  • Sangat nyaman digunakan dalam waktu yang panjang
  • Menggunakan model kabel yang rata dan pipih sehingga tidak mudah terlilit dan Anda pun lebih mudah mengurainya

Kekurangan Armaggeddon Mark 5:

  • Harga yang cukup mahal
  • Kabelnya mudah terlilit dan tersangkut dalam saku ataupun tas
  • Dentuman bassnya yang keras dengan volume penggunaan lebih dapat menimbulkan rasa panas di telinga untuk penggunaan dengan volume lebih

4. Samsung Wired EO IG-35-BBEGWW In-Ear Headphone

Harga Samsung Wired  EO IG-35-BBEGWW In-Ear Headphone

Harga: Rp 249.000

Spesifikasi Samsung Wired EO IG-35-BBEGWW In-Ear Headphone

  • Frekuensi 10 – 20.000 Hz
  • Bobot 4,5 g
  • Panjang Kabel 1,2 m
  • Daya Terpasang 13,5 mW

Untuk Anda yang sering merasa kesal dengan kabel earphone yang selalu terlilit dan tersangkut di dalam tas. Maka produk earphone keluaran Samsung ini bisa menjadi pilihan yang sangat tepat.

Produk ini menggunakan kabel anti-kusut sehingga ketika digunakan Anda tidak perlu lagi meluruskan kabel yang seringkali membuat jengkel. Selain itu, produk ini dilengkapi dengan tombol volume, play dan pause yang dapat digunakan untuk mempermudah penggunaan Anda.

Suara bassnya yang kuat akan membuat Anda semakin nyaman untuk mendengarkan lagu ataupun bermain game. Selain itu, earphone ini juga kompatibel dengan berbagai merk smartphone yang dilengkapi dengan connector headphones 3,5 mm. Dengan panjang kabel 1,2 m, membuat Anda semakin mudah untuk menggunakan earphone. Earphone dapat Anda letakkan di dalam tas ataupun kantong saku.

Keunggulan Samsung Wired EO IG-35-BBEGWW In-Ear Headphone:

  • Mampu menghasilkan suara dengan rentang frekuensi yang lebih dinamis
  • Dilengkapi ear plug dengan ukuran yang sesuai dengan ukuran lubang telinga
  • Menggunakan kabel anti-kusut sehingga ketika digunakan Anda tidak perlu lagi meluruskan kabel
  • Dilengkapi dengan tombol volume, play dan pause yang dapat digunakan untuk mempermudah penggunaan Anda
  • Dilengkapi dengan connector headphones 3,5 mm yang kompatibel dengan berbagai merk smartphone
  • Praktis untuk digunakan dengan kabel yang panjang 1,2 meter

Kekurangan Samsung Wired EO IG-35-BBEGWW In-Ear Headphone:

  • Harga yang cukup mahal
  • Dentuman bassnya yang keras dengan volume penggunaan lebih dapat menimbulkan rasa panas di telinga untuk penggunaan dengan volume lebih
  • Hanya tersedia ear plug dalam satu ukuran saja

5. Xiaomi Piston 3

Harga Xiaomi Piston 3

Harga: Rp 75.000

Spesifikasi Xiaomi Piston 3

  • Frekuensi 20 – 20.000 Hz
  • Bobot 4 g
  • Panjang Kabel 1,25 m
  • Daya Terpasang 5 mW

Untuk Anda yang ingin memiliki earphone dengan harga yang lebih terjangkau dengan kualitas yang bagus, maka produk keluaran Xiaomi ini bisa menjadi pilihan yang tepat.

Xiaomi Piston 3 yang dirancang dengan menggunakan bahan metal berkualitas ini memiliki model yang elegan dan stylist ini memang sangat tepat untuk Anda gunakan sehari-hari. Dentuman suara bassnya yang menggelegar dan bersih membuat suara dapat Anda terima dengan baik.

Produk yang mengaplikasikan teknologi berupa balance damping system akan semakin tepat Anda gunakan untuk mendengarkan musik dan juga bermain game. Produk yang dilengkapi dengan dengan mic dan remote ini semakin efektif untuk digunakan sehari-hari. Dimana Anda bisa menggunakannya untuk menerima dan melakukan panggilan telepon.

Keunggulan Xiaomi Piston 3:

  • Mampu menghasilkan suara dengan rentang frekuensi yang lebih dinamis
  • Dilengkapi ear plug dengan ukuran yang sesuai dengan ukuran lubang telinga
  • Praktis untuk digunakan dengan kabel yang lebih panjang 1,25 meter
  • Dilengkapi dengan mic dan remote
  • Earphone tipe monitor (IEM)
  • Bahan menggunakan kabel tembaga yang dilapisi bahan enamel
  • Menggunakan fitur optimalisasi suara yang telah dipatenkan
  • Untuk diafragmanya sendiri terbuat dari bahan metal aerospace
  • Harga yang lebih terjangkau untuk kualitas earphone yang sangat bagus

Kekurangan Xiaomi Piston 3:

  • Dentuman bassnya yang keras dengan volume penggunaan lebih dapat menimbulkan rasa panas di telinga untuk penggunaan dengan volume lebih
  • Hanya tersedia ear plug dalam satu ukuran saja
  • Kabel mudah terlilit dan tersangkut saat dimasukkan ke dalam saku atau tas
  • Kabel ujung speaker mudah terputus

5 Rekomendasi Earbuds Terbaik (2022)


Selain penggunaan produk earphone dengan model speaker yang disangkutkan ke lubang telinga. Kali ini kami juga memiliki rekomendasi produk earbuds terbaik yang memiliki model lebih simple dengan speaker yang lebih kecil dan langsung dimasukkan ke dalam telinga. Berikut rekomendasi earbuds terbaik dengan keunggulannya masing-masing:

1. Sennheiser CX275S Earbuds Headset

Harga Sennheiser CX275S Earbuds Headset

Harga: Rp 590.000

Spesifikasi Sennheiser CX275S Earbuds Headset

  • Frekuensi 100 – 10.000 Hz
  • Bobot 7,2 g
  • Panjang Kabel 1,2 m
  • Daya Terpasang 25 mW

Salah satu produk earbuds terbaik keluaran Sennheiser ini bisa menjadi pilihan terbaik untuk Anda yang suka mendengarkan musik ataupun bermain game dengan suara yang menggelegar. Dentuman bassnya yang sangat dinamis membuat suara yang dihasilkan semakin nyaman diterima oleh telinga Anda.

Bukan hanya itu saja, produk ini juga dilengkapi dengan remote dan microphone in-line yang akan memudahkan Anda untuk melakukan dan menerima panggilan telepon dimana saja dan kapan saja.

Suara yang dihasilkan pun juga sangat jernih dan bersih. Dilengkapi dengan ear plug silikon yang membuat hasil suara terpancar tanpa adanya kebocoran dari luar. Selain itu, aerbuds ini juga sangat cocok untuk Anda yang memiliki beberapa smartphone. Dimana earbuds telah dikompatibelkan dengan semua merk smartphone.

Dan bukan hanya itu saja, earbuds headset ini juga kompatible terhadap tablet, PC, DVD, dan lainnya. Sehingga bisa digunakan untuk semua perangkat yang Anda miliki.

Keunggulan Sennheiser CX275S Earbuds Headset:

  • Mampu menghasilkan suara dengan rentang frekuensi tinggi dan dinamis
  • Dilengkapi ear plug dengan ukuran yang sesuai dengan ukuran lubang telinga
  • Produk dilengkapi dengan remote dan microphone in-line yang akan memudahkan Anda untuk melakukan dan menerima panggilan telepon dimana saja dan kapan saja
  • Mampu menghasilkan suara dengan dentuman bass yang menggelegar
  • Kompatibel terhadap semua merk smartphone, tablet, PC, DVD, dan lainnya

Kekurangan Sennheiser CX275S Earbuds Headset:

  • Harga yang cukup mahal
  • Kabelnya mudah terlilit dan tersangkut dalam saku ataupun tas
  • Dentuman bassnya yang keras dengan volume penggunaan lebih dapat menimbulkan rasa panas di telinga untuk penggunaan dengan volume yang keras

2. Knowledge Zenith ED-9 Earbuds Headset

Harga Knowledge Zenith ED-9 Earbuds Headset

Harga: Rp 145.000

Spesifikasi Knowledge Zenith ED-9 Earbuds Headset

  • Frekuensi 7 – 46.200 Hz
  • Bobot 12 g
  • Panjang Kabel 1,20 m
  • Daya Terpasang 25 mW

Knowledge Zenith ED-9 merupakan produk earbuds terbaik yang bisa menjadi pilihan tepat untuk Anda yang suka mendengarkan musik di sela kesibukan. Produk dengan balance system ini mampu menghasilkan suara yang lebih dinamis, jernih dengan hasil yang begitu bersih.

Dilengkapi dengan fitur Innovative T-Shaped yang membuat suara yang dihasilkan semakin lembut meskipun menggunakan volume yang keras. Sehingga sangat nyaman sekali digunakan di telinga.

Bukan hanya itu saja, kelebihan produk ini adalah memiliki suara yang sangat bagus tanpa harus melakukan pengaturan suara. Dengan pengaturan default, Anda sudah dapat menerima suara yang begitu nyaman dan dinamis. Selain memiliki kualitas suara yang sangat bagus, produk ini juga dilengkapi dengan fitur pole audio modern yang mampu menghasilkan suara high-end berkualitas tinggi.

Keunggulan Knowledge Zenith ED-9 Earbuds Headset:

  • Mampu menghasilkan suara dengan rentang frekuensi dinamis
  • Dilengkapi ear plug dengan ukuran yang sesuai dengan ukuran lubang telinga
  • Dilengkapi balance system ini mampu menghasilkan suara yang lebih dinamis, jernih dengan hasil yang begitu bersih
  • Menggunakan fitur Innovative T-Shaped yang membuat suara yang dihasilkan semakin lembut meskipun menggunakan volume yang keras
  • Dilengkapi dengan fitur pole audio modern yang mampu menghasilkan suara high-end berkualitas tinggi tapa harus melakukan pengaturan suara ulang

Kekurangan Knowledge Zenith ED-9 Earbuds Headset:

  • Harga yang cukup mahal
  • Kabelnya mudah terlilit dan tersangkut dalam saku ataupun tas
  • Dentuman bassnya yang keras dengan volume penggunaan lebih dapat menimbulkan rasa panas di telinga untuk penggunaan dengan volume lebih
  • Belum dikompatibelkan dengan semua merk smartphone dan tablet

3. Remax RM580 Earbuds Headset

Harga Remax RM580 Earbuds Headset

Harga: Rp 204.250

Spesifikasi Remax RM580 Earbuds Headset

  • Frekuensi 20 – 20.000 Hz
  • Bobot 9 g
  • Panjang Kabel 1,2 m
  • Daya Terpasang 10 mW

Remax RM580 merupakan salah satu produk earbuds yang sangat cocok sekali untuk Anda yang suka mendengarkan musik dalam berbagai aktivitas, misalnya saja seperti jogging, bersepeda, fitness, dan lain sebagainya.

Dimana produk ini di desain dengan model yang argonomis sehingga sangat nyaman digunakan untuk aktivitas yang memiliki banyak gerakan. Selain itu, produk ini juga dilengkapi dengan fitur over ear yang membuatnya tidak mudah lepas saat digunakan untuk bergerak kesana kemari.

Produk ini juga dirancang dengan dual driver dinamic yang mampu menghasilkan suara bass yang sangat kuat, besar namun tetap stabil dan dinamis. Bahkan dengan kelengkapan fitur seperti in-line control akan memudahkan Anda untuk mengatur volume dan microphone saat ingin melakukan ataupun menerima panggilan masuk.

Dengan kelengkapan fitur yang dimiliki, maka produk ini sangat tepat sekali untuk memenuhi kebutuhan Anda.

Keunggulan Remax RM580 Earbuds Headset:

  • Didesain dengan model argonomis yang cocok sekali digunakan untuk Anda yang suka mendengarkan musik dalam berbagai aktivitas, misalnya saja seperti jogging, bersepeda, fitness, dan lain sebagainya
  • Produk dirancang dengan dual driver dinamic yang mampu menghasilkan suara bass yang sangat kuat, besar namun tetap stabil dan dinamis
  • Dilengkapi dengan fitur over ear yang membuatnya tidak mudah lepas saat digunakan untuk bergerak kesana kemari
  • Tambahan fitur seperti in-line control akan memudahkan Anda untuk mengatur volume dan microphone saat ingin melakukan ataupun menerima panggilan masuk

Kekurangan Remax RM580 Earbuds Headset:

  • Harga yang cukup mahal
  • Kabelnya mudah terlilit dan tersangkut dalam saku ataupun tas
  • Hanya memiliki 1 ukuran ear plug saja

4. Basic IE85

Harga Basic IE85

Harga: Rp 105.000

Spesifikasi Basic IE85

  • Frekuensi 20 – 20.000 Hz
  • Bobot 8 g
  • Panjang Kabel 1,20 m
  • Daya Terpasang 22 mW

Untuk Anda yang suka mendengarkan musik ataupun bermain game dengan dentuman suara yang keras selama berjam-jam. Maka produk earbuds headset ini sangat cocok untuk Anda gunakan sehari-hari.

Produk yang dijual dengan harga terjangkau dengan kualitas yang sangat bagus ini akan menjadi teman setia untuk Anda yang suka mendengarkan musik tanpa perlu takut mengganggu orang yang ada di sekitar Anda.

Produk yang dilengkapi dengan spesial silikon ini mampu memberikan kenyamanan lebih saat digunakan dalam waktu yang lama. Silikonnya yang lembut dan pas dengan ukuran lubang telinga akan mengurangi rasa panas dan sakit ketika digunakan dengan suara yang power full.

Selain itu, untuk kualitas suaranya sendiri sangat jernih dan bersih. Produk juga dilengkapi dengan fitur microphone yang akan memudahkan Anda untuk melakukan atau menerima panggilan masuk. Sehingga sangat cocok sekali untuk Anda yang memiliki hobby mendengarkan musik di sela kesibukan yang ada.

Keunggulan Basic IE85:

  • Suara bass yang cukup dinamis sehingga sangat nyaman digunakan
  • Dilengkapi dengan penggunaan spesial silikon ini mampu memberikan kenyamanan lebih saat digunakan dalam waktu yang lama
  • Memiliki fitur microphone yang akan memudahkan Anda untuk melakukan atau menerima panggilan masuk
  • Karet silikon di desain dengan ukuran yang pas untuk lubang telinga
  • Harga yang lebih terjangkau

Kekurangan Basic IE85:

  • Masih menggunakan fitur yang standart
  • Meskipun harganya terbilang murah namun kualitas suara yang dihasilkan masih belum maksimal
  • Kabelnya yang kecil sangat rentan terputus dan bahkan sering terlilit saat diletakkan di dalam saku ataupun tas

5. JBL T110 Earbuds Headphones

Harga JBL T110 Earbuds Headphones

Harga: Rp 115.000

Spesifikasi JBL T110 Earbuds Headphones

  • Frekuensi 100 – 10.000 Hz
  • Bobot 3,4 g
  • Panjang Kabel 1,2 m
  • Daya Terpasang 20 mW

Untuk Anda yang ingin memiliki produk earbuds dengan dentuman suara bass yang menggelegar, maka produk dari JBL ini bisa menjadi pilihan yang sangat tepat.

JBL T110 sendiri merupakan produk earbuds dengan kualitas terbaik yang mampu menghasilkan suara yang sangat dinamis, bass yang kuat, namun tetap seimbang. Sangat cocok sekali digunakan untuk Anda yang suka mendengarkan musik ataupun melakukan panggilan menggunakan earbuds.

Produk yang dilengkapi in-aer headphones ini mampu memberikan sentuhan suara bass yang punchy. Sehingga suara yang dihasilkan pun lebih bertenaga.

Selain itu, produk ini juga dilengkapi dengan penggunaan microphone yang semakin memudahkan Anda untuk melakukan panggilan ataupun menerima panggilan masuk secara cepat dan mudah.

Keunggulan JBL T110 Earbuds Headphones:

  • Mampu menghasilkan suara dengan rentang frekuensi tinggi dan sangat dinamis
  • Kompatibel dengan semua merk smartphone
  • Dilengkapi fitur Pure Bass yang akan menghasilkan suara yang lebih bertenaga, kuat dan dalam
  • Produk juga dilengkapi in-aer headphones ini mampu memberikan sentuhan suara bass yang punchy
  • Dilengkapi dengan penggunaan microphone yang semakin memudahkan Anda untuk melakukan panggilan ataupun menerima panggilan masuk secara cepat dan mudah

Kekurangan JBL T110 Earbuds Headphones:

  • Harga yang cukup mahal
  • Kabelnya mudah terlilit dan tersangkut dalam saku ataupun tas
  • Dentuman bassnya yang keras dengan volume penggunaan lebih dapat menimbulkan rasa panas di telinga untuk penggunaan dalam waktu lama
  • Belum menggunakan spesial bahan silikon sehingga suara masih terdengar bocor

Sudahkan menentukan apakah ingin menggunakan earphone atau earbuds? Pada dasarnya, earphone dan earbuds sama-sama memiliki fungsi yang sama, namun hanya dibedakan berdasarkan ukurannya saja.

Dengan rekomendasi produk earphone terbaik dan earbuds terbaik di atas. Semoga Anda bisa memilih produk berkualitas yang sesuai dengan kebutuhan Anda dalam mendengarkan musik, bermain game atau melakukan dan menerima panggilan masuk secara lebih mudah.

Pertanyaan Seputar Earphone dan Earbuds (FAQ)


Artikel Terkait Earphone


2 thoughts on “Cari Earphone Terbaik 2022? Ini Merk dan Harga saat ini!”

  1. Masih nggak paham bedanya earphone vs earbuds, ? kirain sama aja. Kirain earbuds itu kayak yg biasanya jadi aksesoris bawaan hp, bentuknya ceper. Walaupun dulu orang nyebutnya earphone juga (atau headset/handsfree soalnya biasa ada mic-nya). Skrg modelnya kebanyakan in-ear. Yah mgkn definisinya tergantung produsen-nya ya? ?

    (Referensi: artikel lifewire)

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

8 − 6 =